Teknologi terbesar Manusia CERN

Teknologi terbesar Manusia CERN - CERN adalah sebuah kompleks sains(laboratorium) di perbatasan prancis dan swiss yang didalamnya terdapat mesin terbesar yang pernah dibuat oleh manusia di muka bumi. tujuan dari CERN adalah membuktikan teori "big bang" sebagai event asal mula terciptanya materi kehidupan di alam semesta ini dengan cara menabrakkan partikel proton dari hidrogen dengan kecepatan mendekati bahkan lebih dari kecepatan cahaya didalam sebuah LHC (large hadron collider).


yang mereka cari adalah sebuah partikel yang ditimbulkan dari ledakan akibat tumbukan hebat partikel proton tersebut. partikel ini (yang mereka sebut dengan julukan particle of GOD) adalah partikel yang menyebabkan terbentuknya mass( wujud dan berat) dan semua materi yang menjadi asal mula semua kehidupan di alam semesta. CERN sudah mulai beroperasi sejak 2008 dan rencananya akan beroperasi secara penuh pada awal bulan maret tahun ini.


Stephen Hawking sendiri sempat mengeluarkan statement bahwa perngoperasian CERN secara penuh akan sangat berbahaya bagi kehidupan di muka bumi karena para ilmuwan sendiri tidak tahu apa efek samping yang ditimbulkan dari riset ini. ada pula dari kalangan spriritualis yang berpendapat bahwa CERN secara tidak langsung akan membuat sebuah portal dimensi yang sangat besar. disamping itu juga terdapat patung shiva besar di letakkan secara simbolis (entah sengaja atau tidak sengaja) di depan markas CERN. nah apa pendapat kalian sendiri tentang CERN.....
0 Komentar untuk "Teknologi terbesar Manusia CERN"

 
Copyright © 2014 Berbagai Tips - All Rights Reserved
Template By Catatan Info